Analisis Penerimaan Retribusi Pelayanan Parkir Di Tepi Jalan Umum Berdasarkan Perda Kota Jayapura Nomor 14 Tahun 2007

Authors

  • Rosari Uli Artha Saragi Universitas Cenderawasih
  • Joddy E. H. Siahainenia Universitas Cenderawasih
  • Rachmaeny Indahyani Universitas Cenderawasih

DOI:

https://doi.org/10.56076/jkesp.v2i3.2068

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana jumlah lahan parkir, jumlah kendaraan dan PDRB berpengaruh terhadap penerimaan RPPTJU, perkembangan penerimaan RPPTJU sebelum dan sesudah Perda No.14 tahun 2007 dan kontribusinya terhadap retribusi daerah. Objek yang diteliti adalah realisasi penerimaan RPPTJU, jumlah lahan parkir, jumlah kendaraan dan PDRB. Metode analisis data yang digunakan adalah regresi berganda, t-test dan kontribusi. Hasil analisis ini menunjukkan secara deskriptif kuantitatif, lahan parkir dan kendaraan mempunyai pengaruh yang tidak signifikan dan PDRB sama sekali tidak berpengaruh, sedangkan perkembangan sebelum dan sesudah Perda No.14 tahun 2007, secara umum dikatakan baik. Hal ini ditunjukkan dengan perkembangan realisasi RPPTJU sesudah berlakunya Perda, penerimaan RPPTJU meningkat dari 19,33 menjadi 20,5. Dan kontribusinya terhadap retribusi daerah  pada tahun 2008 sebesar 5,59%  selanjutnya terus mengalami penurunan sampai  tahun 2011 menjadi 2,87%, pada tahun 2012 sempat mengalami kenaikan menjadi 4,45% dan kembali menurun pada tahun 2013 menjadi 3,75%.

Kata Kunci: RPPTJU ,Jumlah Lahan Parkir, Jumlah Kendaraan, PDRB

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Rosari Uli Artha Saragi, Universitas Cenderawasih

Alumni Program S1 Jurusan Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Cenderawasih 

Joddy E. H. Siahainenia, Universitas Cenderawasih

Staf Pengajar Jurusan Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Cenderawasih

Rachmaeny Indahyani, Universitas Cenderawasih

Staf Pengajar Jurusan Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Cenderawasih

References

Aprilian adi Yusti. 2010. Implementasi Strategi Peningkatan Retribusi Parkir Di Kota Cilegon. Skripsi. Serang

Kesit, Bambang Prakosa , 2005. Pajak dan Retribusi Daerah. Cetakan kedua Yogyakarta: UII Press.

Kuncoro Mudrajad, 2003. Metode Riset Untuk Bisnis dan Ekonomi.Jakarta:Erlangga

Keputusan Menteri Dalam Negeri RI Nomor 73 tahun 1999 tentang Pedoman penyelenggaraan Perparkiran di Daerah.

Peraturan Daerah Kota Jayapura Nomor 14 Tahun 2007 tentang Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum.

Saputra D. Ismail, 2013. Analisis Pengelolaan Retribusi Parkir di Kota Makassar. Skripsi. Universitas Hasnuddin. Makassar

Siahaan, Marihot P. 2013. Pajak Daerah dan Retribusi Daerah. Cetakan ketiga. Rajawali Pers. Jakarta.

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Bisnis (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R & D). Cetakan Kelimabelas. Alfabeta. Bandung.

http://tabloidjubi.wordpress.com>2008 (diakses pada tanggal 20 April 2015)

http://barbie-fantasy.blogspot.com/2011/12/analisis-perhitungan-bunga-kredit-dan.html( diakses pada tanggal 21 Mei 2015)

http://id.wikipedia.org/wiki/Pertumbuhan_ekonomi( diakses pada tanggal 21 Mei 2015)

http://www.galeripustaka.com/2013/05/pengertian-cara-dan-jenis-parkir.html (diakses pada tanggal 21 mei 2015)

http://informasi-jayapura.blogspot.com ( Diakses pada tanggal 01 juni 2015)

http://afexzs.blogspot.com/2012/11/uji-beda-t-test.html (diakses pada tanggal 18 Juni 2015)

http://statistikceria.blogspot.com/2013/12/Pengujian-Perbedaan-Rata-rata-Dua-kelompok-berpasangan-dependent-parametrik.html (diakses pada tanggal 18 Juni 2015)

http://www.statistikian.com/2014/04/independen-t-test-dengan-spss.html (diakses pada tanggal 18 Juni 2015)

Id.wikipedia.org/wiki/Otonomi_daerah (diakses pada tanggal 22 Mei 2015)

www.jdih.setjen.kemendagri.go.id ( diakses pada tanggal 21 Mei 2015)

Tabloid jubi’s weblog ( Diakses pada tanggal 20 April 2015)

Downloads

Published

2015-12-01

How to Cite

Saragi, R. U. A., Siahainenia, J. E. H., & Indahyani, R. (2015). Analisis Penerimaan Retribusi Pelayanan Parkir Di Tepi Jalan Umum Berdasarkan Perda Kota Jayapura Nomor 14 Tahun 2007. Jurnal Kajian Ekonomi Dan Studi Pembangunan, 2(3). https://doi.org/10.56076/jkesp.v2i3.2068

Issue

Section

Articles