Spektrum Matriks Detour Graf Teratur
DOI:
https://doi.org/10.31957/sains.v23i1.3254Abstract
Graf teratur adalah graf yang setiap simpulnya berderajat sama, yaitu banyaknya sisi yang terhubung dengan setiap simpul sama. Penelitian ini mengkaji spektrum matriks detour dari graf teratur. Penelitian dilakukan dengan menggunakan metode studi pustaka yaitu dengan mempelajari referensi yang berkaitan dengan topik yang sedang dikaji. Tujuan dari penelitian ini adalah, pertama-tama untuk mengetahui hasil spektrum detour matriks dari graf r-teratur yang memiliki n simpul dengan untuk. Tujuan kedua adalah untuk mengetahui rumus umum spektrum matriks detour graf teratur. Untuk mendapatkan hasilnya, pertama-tama kita menggambar graf r-teratur sederhana, kemudian kita menentukan matriks detour dari graf tersebut. Dari matriks detour yang telah ditentukan kemudian dicari spektrumnya dengan menentukan nilai eigen dan multiplisitasnya. Kemudian dari hasil yang telah diperoleh dapat diketahui suatu pola untuk menentukan bentuk umum spektrum matriks detour dari suatu graf teratur. Dari penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa spektrum matriks detour dari graf r-teratur sederhana dengan
Downloads
References
Abdy, M., Syam, R., & Putri, A. M. (2020). Spectrum Matriks Detour dari Graf Roda dengan n+1 titik wn. Journal of Mathematics, Computation, and Statistic, 32-40.
Anton, H., & Rorres, C. (2004). Aljabar linear Elementer Versi Aplikasi edisi kedelapan jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Ayyaswamy, S., & Balachandran, S. (2010). On detour of Some Graphs. World Academy of Science, Engineering and Technology, 529-531.
Brouwer, Andries, E., & Haemers, W. (2012). Spectra of Graphs. New York: Springer-verlag .
Harary, F. (1969). Graph Theory. New York: Addison-Wasley.
Khusna, L. (2010). Spectrum Matriks Detour dari Graf Komplit dengan n titik kn. Malang: Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Malang.
Lipschutz, S., & Lipson, M. (2009). Discrete Mathematics third edition. USA: McGraw-Hill.
Miftahurrahma. (2016). Aplikasi Teori Graf Dalam Lalu Lintas. Makassar: Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
Munir, R. (2010). Matematika Diskrit edisi keempat. Bandung: Penerbit Informatika Bandung.
Nafisah, M. (2014). Spectrum Matriks detour Graf Non-Commuting dari Grup Dihedral. Malang: Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim .
Noviliza, A. (2019). Modul Pembelajaran Maple Aplikasi Komputer Matematika. Sumatera Barat: Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat .
Rahayu, N. (2018). Teori Graph dan Penerapannya. Malang: Universitas Wisnuwardhana Press Malang.
Wadji,M.,& Sugiantara, J. (2018). Pemanfaatan Teknik Pengenalan Wajah Berbasis Opencv untuk Sistem Informasi Pencatatan Kehadiran Dosen. Jurnal Informatika dan Teknologi, 96 – 106.