Analisis Persepsi Masyarakat Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Mimika Provinsi Papua
DOI:
https://doi.org/10.56076/jkesp.v4i1.2079Abstract
Penelitian ini bertujuan : (1) untuk mengetahui dan menganalisis persepsi masyarakat terhadap kualitas laporan keuangan Pemerintah Kabupaten Mimika; dan (2) untuk mengetahui dan menganalisis upaya-upaya yang perlu dilakukan Pemerintah Kabupaten Mimika dalam meningkatkan kualitas laporan keuangan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer hasil penyebaran kuisioner dan wawancara yang dilakukan kepada Anggota DPRD Kabupatan Mimika, Pimpinan LSM dan Akademisi. Jumlah sampel ditentukan menggunakan tehnik purposive sampling, berjumlah 36 orang terdiri dari : anggota DPRD sebanyak 20 orang, akademisi sebanyak 12 orang dan LSM sebanyak 4 orang. Metode analisis data yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif yaitu melakukan pembobotan terhadap jawaban responden dengan menggunakan Skala Likert. Hasil analisis menunjukkan bahwa tingkat kualitas laporan keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Mimika Tahun Anggaran 2015 dilihat dari variabel relevan, andal dan daya banding dipersepsikan masyarakat berada pada tingkat kualitas yang baik. Sedangka upaya-upaya yang harus dilakukan Pemda Kabupaten Mimika dalam meningkatkan kualitas laporan keuangan adalah : (a). Laporan keuangan perlu memuat beberapa kondisi keuangan beberapa tahun sebagai basis data, (b). Meningkatkan disiplin waktu penyampaian laporan keuangan, (c). Meningkatkan kualitas Sumberdaya Manusia, dan (d). Meningkatkan pengawasan dalam pelaksanaan Anggaran.
Kata Kunci : Persepsi Masyarakat, Laporan Keuangan Pemerintah Daerah
Downloads
References
Al Rasyid, Harun, (1994), Statistik Sosial. Program Pasca Sarjana Universitas Padjajaran,Bandung;
Baridwan, Zaki, (1991), Sistem Akuntansi, Penyusunan Prosedur dan Metode, Edisi Kelima, BPFE UGM, Jogjakarta;
Baswir, Revrisond, (1989), Akuntansi Pemerintahan Indonesia, Edisi Ketiga, Cetakan Ketujuh, BPFE UGM, Jogjakarta;
Deddi Nordiawan Dkk. (2007), Akuntansi Pemerintahan, Penerbit Salemba Empat, Jakarta;
Eko Danofi Ramadhan, (2013), Pengaruh Pemahaman SAP Terhadap Kualitas Laporan Keuangan (Kasus KPPN Priangan Timur), UPI Jakarta;
Halim, Abdul, (1994), Bunga Rampai Sistem Informasi Akuntansi, Edisi Pertama, Cetakan Pertama, BPFE UGM, Jogjakarta;
Ikatan Akuntan Indonesia, (1994, Prinsip Akuntansi Indonesia, Edisi Revisi II, Rineka Cipta,Jakarta;
Kieso & Weygant, (1995), Akuntansi Intermedit, diterjemahkan oleh Herman Wibowo, Bina Putra Aksara, Jakarta;
Magdalena Sri Watopa. (2015), Analisis Kualitas Laporan Keuangan Badan Ketahanan Pangan dan Koordinasi Penyuluhan Provinsi Papua, Tesis Magister Ilmu Ekonomi UNCEN, Jayapura;
Mahsun, et.al, (2006), Akuntansi Sektor Publik, BPFE UGM, Jogjakarta;
Mulyadi, (2001), Sistem Akuntansi, Edisi ke-3, Cetakan ke-3, Penerbit Salemba Empat, Jakarta;
Nafarin, M, (2004), Akuntansi, Pendekatan Siklus dan Pajak untuk Perusahaan Industri dan Dagang, Cetakan Pertama, Ghalia Indonesia, Jakarta;
Nordiawan, Deddi, (2006), Akuntansi Sektor Publik, , Salemba Empat, Jakarta;
Siregar, Baldric & Siregar, Boni, 2001, Akuntansi Pemerintahan dengan Sistem Dana, Edisi 3, Bagian Penerbitan STIE YKPN, Jogjakarta;
Soehardi S, (2003), Perilaku Organisasi, FE Sarjanawiyata Tamansiswa, Yogyakarta;
Sudarno, (1993), Penerapan Prinsip Akuntansi Indonesia dan Faktor-faktor yang Mempengaruhi Mutu Laporan Keuangan, Universitas Gadjah Mada, Jogjakarta
Wilkinson, W, Joseph, (1993), Sistem Akunting dan Informasi, Jilid 1, Edisi Ketiga, Cetakan Pertama, Binarupa Aksara. Jakarta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2017 Jurnal Kajian Ekonomi dan Studi Pembangunan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).